Saturday, December 29, 2018

Dampak Buruk Obat Kumur Bila Di Gunakan Setiap Hari

Dampak Buruk Obat Kumur Bila Di Gunakan Setiap Hari
Dampak Buruk Obat Kumur Bila Di Gunakan Setiap Hari

Maniak QQ - Selama ini, masyarakat percaya bahwa Obat Kumur sangat baik untuk pelengkap dalam membersihkan gigi. Kuman ataupun bakteri di percaya bisa hilang setelah menggunakan obat kumur. Setelah menyikat gigi rasanya lebih sempurna bila menggunakan obat kumur lagi. Namun apakah benar obat kumur bagus untuk membasmi kuman?

Ternyata, dalam dunia medis, obat kumur di gunakan untuk menyempurnakan teknik membersihkan rongga gigi yang kurang tepat. Obat kumur juga harus di gunakan dengan cara yang tepat, maka harus menggunakan sesuai dengan petunjuk. Obat kumur sangat cocok untuk orang yang memiliki gigi berjejal. Faktanya, obat baik tidak cocok untuk di pakai setiap hari. Boleh di pakai rutin hanya bila ada anjuran dari dokter gigi Anda.

ManiakQQ - Dalam memilih jenis obat kumur juga harus berhati-hati. Masalah gigi dan mulut setiap orang berbeda, maka Anda harus memilih yang tepat buat Anda. Seharusnya Anda berkonsultasi dengan dokter gigi Anda terlebih dahulu dalam memilih obat kumur yang tepat. Jika salah memilih obat kumur, dapat menimbulkan kerugian berupa bau mulut, karies gigi, kebersihan rongga mulut yang buruk, atau penyakit sistemik. Obat kumur yang mengandung alkohol juga dapat menimbulkan mulut kering sehingga mulut menjadi asam. Kondisi asam inilah yang dapat memicu karies gigi dan bau mulut.

0 comments:

Post a Comment